Wednesday, August 28, 2013

Wishful Wednesday #18

Haihai...aku sempat lupa kalau hari ini waktunya posting Wishful Wednesday. Untungnya barusan liat daftar blog yang kuikuti via GFC dan ada yang posting tentang meme ini. :p

Tadinya bingung mau masukin wishlist yang mana di sini. Iya, saking banyaknya wishlist dan gak mungkin dimasukin semua, kan. Kemudian aku terinspirasi review Mas Dion. Review tentang buku pertama dari serial yang penampakan fisiknya eyecatching banget bagiku. Pengen punyaaaa. Kami pertama kali dipertemukan di Gramedia Grand Indonesia (cieh). Tapi waktu itu belum berani kubawa pulang soalnya yang kuliat versi asli dan harganya masih mahal. Cek di OT pun, boxsetnya masih (berharap diskon, yes) seharga IDR 510k. Ternyata eh ternyata, serial ini sudah diterjemahkan oleh Elex Media, tapi baru sampai buku keduanya dan buku pertamanya di bukabuku sudah berlabel "out of print". Hiks. Serial itu adalah The Secret Series by Pseudonymous Bosch. Kadoin aku serial ini dong... (ngarep.com)

Not only is the name of this series a secret, but the story is, too. For it concerns a secret--a big secret--that has been tormenting people like you for over . . . oh no Did I just mention the secret? Then it's too late. I'm afraid nothing will stop you now. Read this series if you must. But please, tell no one.
Catch up on the adventures of Cass and Max-Ernest with The Secret Series Collection. This boxed set includes all five paperback novels in the New York Times bestselling Secret Series: The Name of this Book Is Secret; If You're Reading This, It's Too Late; This Book Is Not Good for You; This Isn't What It Looks Like; and You Have to Stop This.
Mysterious stranger? Anonymous author? Who is Pseudonymous Bosch and how does he know so much about our heroes and heroines? The truth will all be revealed---with time.

Yuk, share juga keinginanmu hari ini.
1. Follow blog Books To Share | 2. Buat posting mengenai buku-buku (boleh lebih dari 1) atau segala hal yang berhubungan dengan kebutuhan bookish kalian yang jadi incaran kalian minggu ini beserta alasannya | 3. Tinggalkan link postingan Wishful Wednesday kalian di Mr. Linky | 4. Selamat blogwalking =D


14 comments:

  1. ini bergenre detektif kah?

    Semoga dapat yah :)

    ReplyDelete
    Replies
    1. Kalo dari review mas dion sih iya mbak. :))
      Thx mb lina..

      Delete
  2. This comment has been removed by the author.

    ReplyDelete
  3. Mahallll banget box set-nya :O

    Semoga dapat ya :)

    ReplyDelete
    Replies
    1. iya kak, soalnya paperback sih. -_-
      ini...ini kode kak Tammy mau ngasih aku buku ini bukan? *pede*

      Delete
    2. salah ngodein kayanya, langsung gagal karena bukunya kemahalan XD

      Delete
  4. Judulnya bikin penasaran ya, haha
    semoga terkabul :D
    salam kenal :)

    ReplyDelete
    Replies
    1. Iya, benar-benar menggugah selera memiliki. hahahaha...
      Salam kenal juga... :)

      Delete
  5. Semoga terkabul yaa… ;)

    @lucktygs
    http://luckty.wordpress.com/2013/08/28/wishful-wednesday-23-buku-buku-guiyeoni/

    ReplyDelete
  6. ahhh iya, aku pernah baca buku kesatunya yang bhs inggris, tapi karna kelamaan jedanya, agak males nerusin dan akhirnya bukunya dijual ;p semoga terkabul ya nis. sebenernya keren sih ceritanya. modelnya benedict society gitu :)

    ReplyDelete

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...